inter milan Profil Inter Milan : April 2013

Kamis, 11 April 2013

 Player/Position Age Nat.  from Transfer feed
Simone Pasa Simone Pasa
Centre Back
18  
  Inter Mailand Primavera
  Campionato Primavera Girone B
-
Mateo Kovacic Mateo Kovacic
Defensive Midfield
18  
  GNK Dinamo Zagreb
  1.HNL
9.680.000 £
Ezequiel Schelotto Ezequiel Schelotto
Right Midfield
23  
  Atalanta BC
  Serie A
4.664.000 £
Zdravko Kuzmanovic Zdravko Kuzmanovic
Defensive Midfield
24  
  VfB Stuttgart
  1.Bundesliga
1.056.000 £
Juan Pablo Carrizo Juan Pablo Carrizo *
Keeper
28  
  SS Lazio
  Serie A
30.06.2013
: 220.000 £
Tommaso Rocchi Tommaso Rocchi
Centre Forward
34  
  SS Lazio
  Serie A
264.000 £
Álvaro Pereira Álvaro Pereira
Left-Back
26  
  FC Porto
  Primeira Liga
8.800.000 £
Wálter Gargano Wálter Gargano *
Defensive Midfield
27  
  SSC Napoli
  Serie A
30.06.2013
: 1.100.000 £
Antonio Cassano Antonio Cassano
Secondary Striker
29  
  AC Milan
  Serie A
4.400.000 £
Gaby Mudingayi Gaby Mudingayi *
Defensive Midfield
30  
  Bologna FC 1909
  Serie A
30.06.2013
: 660.000 £
Samir Handanovic Samir Handanovic
Keeper
27  
  Udinese Calcio
  Serie A
5.280.000 £
Matías Silvestre Matías Silvestre *
Centre Back
27  
  US Palermo
  Serie A
30.06.2013
: 1.760.000 £
Fredy Guarín Fredy Guarín
Central Midfield
26  
  FC Porto
  Primeira Liga
9.680.000 £
Rodrigo Palacio Rodrigo Palacio
Secondary Striker
30  
  Genoa CFC
  Serie A
9.240.000 £
Francesco Bardi Francesco Bardi
Keeper
20  
  AS Livorno
  Serie B
?
Samuele Longo Samuele Longo
Centre Forward
20  
  Inter Mailand Primavera
  Campionato Primavera Girone B
-
Matteo Bianchetti Matteo Bianchetti
Centre Back
19  
  Inter Mailand Primavera
  Campionato Primavera Girone B
-
Andrea Romanò Andrea Romanò
Central Midfield
18  
  Inter Mailand Primavera
  Campionato Primavera Girone B
-
Ibrahima Mbaye Ibrahima Mbaye
Centre Back
17  
  Inter Mailand Primavera
  Campionato Primavera Girone B
-
Alfred Duncan Alfred Duncan
Defensive Midfield
19  
  Inter Mailand Primavera
  Campionato Primavera Girone B
-
Marco Benassi Marco Benassi
Central Midfield
18  
  Inter Mailand Primavera
  Campionato Primavera Girone B
-
Daniel Bessa Daniel Bessa
Attacking Midfield
19  
  Inter Mailand Primavera
  Campionato Primavera Girone B
-

Vid Belec Vid Belec *
Keeper
22  
  FC Crotone
  Serie B
-
Cristiano Biraghi Cristiano Biraghi *
Left-Back
19  
  SS Juve Stabia
  Serie B
-
Simone Benedetti Simone Benedetti *
Centre Back
20  
  AS Gubbio 1910
  Prima Divisione - B
-
Enrico Alfonso Enrico Alfonso *
Keeper
24  
  US Cremonese
  Prima Divisione - A
-
Andrea Mei Andrea Mei *
Centre Back
23  
  VVV-Venlo
  Eredivisie
-
Samuele Beretta Samuele Beretta *
Right Wing
21  
  AC Cuneo 1905
  Prima Divisione - A
-
Luca Caldirola Luca Caldirola *
Centre Back
21  
  Brescia Calcio
  Serie B
-
Coutinho Coutinho *
Attacking Midfield
20  
  RCD Espanyol
  Primera División
-
Felice Natalino Felice Natalino *
Centre Back
20  
  FC Crotone
  Serie B
-
Sulley Muntari Sulley Muntari *
Central Midfield
27  
  AC Milan
  Serie A
-
Denis Alibec Denis Alibec *
Secondary Striker
21  
  FC Viitorul Constanta
  Liga 1
-
Goran Pandev Goran Pandev *
Secondary Striker
28  
  SSC Napoli
  Serie A
-
Michele Rigione Michele Rigione *
Centre Back
21  
  US Cremonese
  Prima Divisione - A
-
Giulio Donati Giulio Donati *
Right-Back
22  
  AC Padova
  Serie B
-
Luca Tremolada Luca Tremolada *
Left Midfield
20  
  AC Pisa 1909
  Prima Divisione - B
-
Mame Thiam Mame Thiam *
Right Wing
19  
  AS Avellino 1912
  Prima Divisione - B
-
Antonio Esposito Antonio Esposito *
Left Midfield
21  
  FC Piacenza
  Italy
-
Jonathan Jonathan *
Right-Back
26  
  Parma FC
  Serie A
-
McDonald Mariga McDonald Mariga *
Defensive Midfield
25  
  Parma FC
  Serie A
-
Aiman Napoli Aiman Napoli *
Centre Forward
23  
  AC Prato
  Prima Divisione - B
-
Riccardo Bocalon Riccardo Bocalon *
Centre Forward
23  
  Carpi FC 1909
  Prima Divisione - A

Marko Livaja Ingin Jebol Gawang Inter Milan

Tribunnews.com - Sabtu, 6 April 2013 21:10 WIB
Share this
Share
 Text  +  
Marko Livaja Ingin Jebol Gawang Inter Milan
zimbio
Marko Livaja 
TRIBUNNEWS.COM, ATALANTA - Marko Livaja baru dilepas Inter Milan ke Atalanta pada Januari lalu. Menariknya, saat kedua tim bersua pada Minggu (7/4/2013), Inter harus mengalami krisis striker. Sedangkan Livaja sendiri justru termotivasi menjebol gawang I Nerazzurri.
Striker berusia 19 tahun itu sudah mencetak empat gol sejak dipinjamkan ke Atalanta. Dia mulai sering mendapat kepercayaan dari Atalanta untuk menjadi salah satu penggedor di lini depan. Berbeda dengan saat masih di Inter.
"Aku sangat berharap mencetak gol ke gawang Inter. Sangat wajar seorang striker sangat ingin mencetak gol dan jika tergantung kepadaku, tentu sangat menyenangkan bisa mencetak gol pada setiap laga," tutur Livaja.
Di kubu Inter, pelatih Andrea Stramaccioni tengah pusing menyusul cedera yang dialami Rodrigo Palacio. Kini Inter tinggal memiliki Antonio Cassano dan Tommaso Rocchi di sektor depan. Livaja sendiri turut berempati terhadap kondisi yang dialami Palacio.
"Sangat menyedihkan mendengar kabar dari Palacio, dia salah satu penyerang terbaik di Italia. Dia juga sangat ramah kepadaku dan memberiku saran-saran yang bagus," bilang Livaja.
Soal kemungkinan balik ke Inter, Livaja mengaku belum memikirkannya. "Aku bahagia di sini dan pada akhir musim klub yang akan menentukan nasibku. Namun, aku sangat senang ada di Bergamo," pungkas dia.

Musim Depan Tevez Berseragam Inter Milan?

Nico Arief Jauhari
Carlos Tevez (Foto: Getty Images)
Carlos Tevez (Foto: Getty Images)
MANCHESTER, Jaringnews.com - Masa depan Carlos Tevez bersama Manchester City memang tengah jadi pertanyaan besar. Dan kini, kabar terbaru menyebut raksasa Liga Italia Serie A, Inter Milan tertarik mendaratkan Tevez ke Giuseppe Meazza.

Dilansir CalcioMercato, I Nerazzurri siap memboyong Tevez pada bursa transfer musim panas mendatang. Dengan kontrak yang akan habis musim depan, striker timnas Argentina itu diyakini bakal dilego City. Pasalnya, The Citizens tentu ogah melepas bintangnya dengan status free transfer.

Selain lini belakang, barisan depan memang jadi prioritas Inter. Meski dihuni bomber sekelas Antonio Cassano, Diego Milito dan Rodrigo Palacio, 50 gol baru dilesakkan Il Biscione di musim ini. Perolehan tersebut membuat Inter menduduki posisi kedua terbawah diantara tim-tim tujuh besar Serie A dalam hal produktifitas gol.

Tevez tentu merupakan opsi terbaik untuk Inter. Dengan 72 gol dari 136 laga selama empat tahun membela City, kemampuannya dalam mencetak gol tak perlu diragukan lagi. Apalagi, striker berusia 29 tahun itu berperan besar ketika mengantar The Citizens kampiun Liga Primer Inggris musim lalu.

Namun, kontroversi selalu mengikuti Tevez. Selain tak boleh bertanding selama enam bulan akibat menolak diturunkan pada musim lalu, baru-baru ini dia juga tertangkap polisi akibat mengemudi tanpa SIM dan asuransi lalu lintas. Dia pun dihukum harus menjalani kegiatan sosial selama 250 jam.

Meski begitu, daya tarik Tevez belum memudar. Tetapi, akankah Tevez mengakhiri perjalanannya di Liga Primer Inggris selama tujuh tahun terakhir? Kita lihat saja musim panas nanti.

Cinta Inter, Cesar Tolak ke Milan
Penulis: Okky Herman Dilaga | Selasa, 09 April 2013 | 20:19 WIB
Dibaca:
|
Share:
AFP PHOTO / GLYN KIRK
Kiper Queens Park Rangers, Julio Cesar.
LONDON, KOMPAS.com - Kiper Queens Park Rangers (QPR), Julio Cesar, membantah kabar bahwa ia bakal hijrah ke AC Milan pada musim panas mendatang. Cesar menyatakan tak akan bermain untuk Milan, karena merasa selalu menjadi pendukung setia Inter Milan.

Cesar bermain untuk Inter Milan pada periode 2005-2012. Sejak awal musim ini, penjaga gawang asal Brasil itu memutuskan hengkang ke klub Premier League, QPR.

QPR terancam degradasi ke Liga Championship (kasta kedua Liga Inggris) musim depan. karena masih menempati urutan ke-19 klasemen sementara Premier League. Media-media Italia merumorkan Milan berniat menyelamatkan karier Cesar untuk tetap tampil di kompetisi papan atas.

Belum resmi mengajukan tawaran, Milan sudah mendapat penolakan dari Cesar. "Kembali ke kota Milan? Tidak! Aku mempelajari bahasa baru di London, kota yang indah dan keluargaku juga bahagia," kata Cesar kepada Gazzetta dello Sport.

"Aku tak diperlakukan dengan baik oleh Inter. Namun, hatiku tetap mendukung Inter. Aku mencintai Italia, tetapi aku sudah nyaman berada di lingkungan ini," pungkasnya.